Perbedaan Banner, Billboard dan Baliho

Perbedaan Banner, Billboard dan Baliho – Banner, Billboard dan Baliho merupakan media cetak yang kerap digunakan untuk berpromosi. Namun mungkin masih ada beberapa diantara kita yang salah mengartikan antara banner, billboard dan baliho. Berikut ini pengertian dari ketiga media promosi tersebut. Banner adalah salah satu jenis media promosi yang sudah dicetak menggunakan print digital yang…

Manfaat Cetak Member Card Bagi Perusahaan

Manfaat Cetak Member Card Bagi Perusahaan – Member CARD atau kartu identitas memiliki fungsi tidak hanya sebagai kartu identitas karyawan, anggota sebuah perusahaan atau organisasi, akan tetapi mempunya arti sendiri dalam mendukung formalitas dan image perusahaan atau organisasi. Member Card Memberikan Kesan Formal dan Berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan Ketika semua karyawan Anda menggunakan kartu ini,…

Merchandise Terbaik untuk Berpromosi Yang Efektif

Merchandise Terbaik untuk Berpromosi Yang Efektif – Merchandise merupakan cenderamata yang biasa diberikan kepada para konsumen sebagai hadiah pembelian produk dalam jumlah tertentu maupun buah tangan saat dalam acara-acara/event  yang berkaitan dengan produk. Merchandise berfungsi sebagai salah satu cara untuk tetap berhubungan dengan pelanggan dan mendorong mereka untuk tetap menempatkan produk anda dalam ingatannya. Selain…

Tempat Cetak Majalah Terbaik dan Murah

Tempat Cetak Majalah Terbaik dan Murah – Majalah merupakan sebuah media publikasi yang terbit secara berkala yang memuat artikel – artikel informatif dari berbagai penulis. Selain memuat artikel, msajalah jugaering disisipkan beberapa publikasi yang berisi cerita pendek, gambar, review, ilustrasi dan fitur lainnya yang mewarnai isi dari majalah. Oleh karena itu, majalah dijadikan salah satu…

Payung Promosi Harga Murah dan Kualitas Terbaik

Payung Promosi Harga Murah dan Kualitas Terbaik –  Payung merupakan benda yang sering digunakan untuk melindungi tubuh dari guyuran hujan. Selain menjaga agar tubuh tetap kering dari terpaan hujan, payung juga memiliki fungsi melindungi tubuh dari terpaan panasnya matahari. Sejarah Payung Menelisik kembali sejarah payung. Pertama kali payung diproduksi secara masal pada tahun 1928 oleh…

Paper Bag Pilihan Tepat Untuk Berpromosi

Paper Bag Pilihan Tepat Untuk Berpromosi – Paper bag merupakan salah satu jenis tas atau kantong yang digunakan untuk menampung barang agar mudah dibawa. Sesuai namanya paper bag untuk promosi umumnya terbuat dari kertas oleh karenanya tas ini juga sering disebut sebagai tas kertas. Awal sejarah paper bag untuk promosi pertama kali ditemukan oleh Margaret E. Knight…

Ukuran Kertas untuk Mencetak di Mesin Offset

Jika Anda berminat untuk mencetak menggunakan mesin offset ada baiknya untuk memperhatikan hal yang satu ini. Mesin cetak offset memiliki banyak jenis dan merek. Ukuran kertas yang dimaksud yaitu ukuran yang bisa masuk ke mesin cetak. Sedangkan area cetak yaitu area di kertas yang masih dapat menerima tinta. Oleh karenanya ukuran kertas yang digunakan juga…

Cara Membuat Cover Buku Yang Menarik

Anda pasti pernah mendengar pepatah “Don’t judge a book by its cover!”. Sebuah pepatah yang mengajarkan kita untuk tidak menilai sesuatu hanya dari luarnya saja. Akan tetapi bukan berarti para desainer buku lantas bermalas – malasan dalam membuat desain buku yang berkualitas dan enak dipandang. Karena memang sudah tugasnya seorang desainer untuk membuat cover buku…

Cara Mudah Menghitung Kebutuhan Kertas

Cara Mudah Menghitung Kebutuhan Kertas – Bagi Anda yang berminat mencetak brosur, kartu nama ataupun undangan. Tak ada salahnya untuk mengetahui hal yang satu ini yakni cara menghitung kebutuhan kertas untuk mencetak. Tujuannya adalah untuk penggunaan kertas yang lebih efisien. Menghitung kebutuhan kertas sebelum mencetaknya dengan cetak digital atupun cetak offset menjadi hal yang penting…

Cetak Digital & Cetak Offset, Manakah Yang Lebih Baik?

Cetak digital dan cetak offset, mungkin masih banyak di antara Anda yang bertanya – tanya tentang perbedaan dari digital printing dan cetak offset. Selain perbedaan, beberapa diantaranya juga kerap bertanya tentang kualitas dari masing-masing printing. Manakah yang lebih bagus serta manakah yang menawarkan harga termurah? Perbedaan Cetak Digital dan Cetak Offset Kali ini mimin Kaka…